Dua Langkah Mudah Melihat IP Address

Assalamu'alaikum wr wb

Oke Langsung saja, saya jelaskan sedikit

Ada beberapa cara untuk melihat IP Address Pada komputer, namun disini saya akan mengungkapkan cara termudah melihat IP Address, gak ribet, gak pake aplikasi apapun yang harus diinstall dulu di komputer.

Cara ini juga bisa melihat semua IP entah itu IP static atau pun dinamis, bagi yang belum faham apa itu IP Statis dan dinamis, silahkan cari jawaban nya di link ini.

https://www.hajriahfajar.com/2021/02/perbedaan-antara-ip-statis-dan-dinamis.html

Oke lanjut, tentang dua Langkah mudah melihat IP Address.

Pertama buka CMD Dengan menekan bersamaan key  Windows+R pada keyboard lalu ketik CMD





Setelahnya ketik di kotak dialog CMD, “ipconfig” terserah mau huruf besar (capslock) maupun huruf kecil bebas,




 lalu tekan Enter.



Selesai, kini anda dapat melihat IP Address komputer, manapun dimanapun, kapanpun.

Bila ada yang ditanyakan silahkan comment ya, heheheh.


Wassalamu'alaikum wr wb

Hajriah Fajar is a multi-talented Indonesian artist, writer, and content creator. Born in December 1987, she grew up in a village in Bogor Regency, where she developed a deep appreciation for the arts. Her unconventional journey includes working as a professional parking attendant before pursuing higher education. Fajar holds a Bachelor's degree in Computer Science from Nusamandiri University, demonstrating her ability to excel in both creative and technical fields. She is currently working as an IT professional at a private hospital in Jakarta while actively sharing her thoughts, artwork, and experiences on various social media platforms.

Thank you for stopping by! If you enjoy the content and would like to show your support, how about treating me to a cup of coffee? �� It’s a small gesture that helps keep me motivated to continue creating awesome content. No pressure, but your coffee would definitely make my day a little brighter. ☕️ Buy Me Coffee

Posting Komentar untuk " Dua Langkah Mudah Melihat IP Address"